foto: suasana di stan SMK Al-Anwar
Masing masing kabupaten kota di jawa timur mengirimkan duta pemuda terbaiknya, acara yang di gelar disporabud provinsi jawa timur ini berlangsung meriah dengan adanya beberapa penampilan peserta dari masing masing kabupaten kota di jawa timur.
Di gelar juga pameran prodak hasil kreativitas pemuda jatim dengan menampilakan prodak unggulan masing masing kabupaten kota di jawa timur.
Dari pantau awak media salah satu stand yang rame di datangi pengunjung baik dari pengunjung lokal, maupun pengunjung dari luar daerah stand SMK Al Anwar dengan menampilkan Hasil Prodak SMK Mini beserta dengan prodak kemitraan lainya.
(BACA JUGA:Kasdam V/Brawijaya Beri wejangan Pelajar SMA/SMK se-Jawa Timur)
Mas Atiq menuturkan dirinya hanya mengisi stand yang kosongdan kebetulan dirinya mengatakan punya prodak yang siap dipasarkan yang mengandung kearifan lokal.
"Kita dari SMK Al-Anwar punya produk yaitu tas batik dari kain perca, serta prodak batik yang merupakan prodak kemitraan smk al anwar dengan pengrajin batik binaanya". Ujarnya
Menurutnya SMK harus memperbanyak terutama dengan pengrajin batik, ini karna kita jurusan Tata Busana Kain Perca Batiknya kita olah menjadi tas batik sehingga limbah kain perca batik yang tidak memiliki nilai ekonomis, menjadi prodak yang memiliki nilai ekonomis dan layak jual belikan
dirinya juga sangat berterimah kasih pada panitia penyelenggara disporabud jatim, diporabud pamekasan karna telah menginjikan smk al anwar ikut ambil bagian di event ini .
Dari pantauan kontributor kami di lapangan pameran jambure pemuda jawa timur 2019 di alun alun arek lancor pamekasan masih berlangsung, dari 38 stand yang di sediakn panitia terisi 31 stand, ada kabupaten kota yang tidak mengirim delegasinya.*(ads/red)